Gudang Penyimpanan Pesawat Terbakar, Pemicunya Staf Bakar Sampah
Rabu, 13 September 2023 – 17:43 WIB Depok – Gara-gara bakar sampah, gudang penyimpanan pesawat di Jalan Curug RT 02 RW 19, Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Depok terbakar. Api cepat merambat karena cuaca panas dan material mudah terbakar. Baca Juga : Kengerian Saat Kebakaran di Ibu Kota Hanoi, Anak [...]